Senin, Maret 22, 2010

Paus Benediktus Minta Maaf Kepada Anak-Anak Korban Pelecehan Seksual

Kota Vatikan (ANTARA/Reuters) - Pemimpin Tahta Suci Vatikan, Paus Benediktus, pada Sabtu menyampaikan permintaan maaf kepada para korban pelecehan seksual anak oleh pendeta di Irlandia.

Paus juga mengumumkan penyelidikan formal Vatikan terhadap Keuskupan Roma Katolik Irlandia dan seminari yang dihantam skandal pelecehan seksual terhadap anak-anak tersebut.

Dalam beberapa pekan belakangan ini, Vatikan berusaha menahan diri menyangkut meluasnya skandal pelecehan terhadap anak oleh para pendeta di beberapa negara Eropa mencakup Irlandia, Jerman, Austria dan Belanda.

"Kalian telah menderita secara memalukan dan saya benar-benar meminta maaf. Saya secara terbuka menyatakan sangat merasa malu dan penyesalan yang dalam yang kita semua merasakannya," kata Paus Benediktus dalam sepucuk surat terbuka kepada rakyat Irlandia mengenai kasus pelecehan seksual terhadap anak-anak oleh uskup di Irlandia.

Surat itu, yang ditujukan kepada rakyat, para uskup, pendeta, dan para korban pelecehan di negara yang berpenduduk mayoritas Katolik, tersebut tidak menyinggung tentang pelecehan serupa negara-negara lain, terutama negara asal Paus Benediktus, Jerman.

Pada Rabu lalu, dalam pidatonya di hadapan para peziarah dan wisatawan di Bundaran St. Peter di Vatikan, Paus Benediktus mengatakan ia berharap suratnya itu akan "membantu pertobatan, penyembuhan dan pembersihan diri."

"Sebagaimana Anda tahu, dalam beberapa bulan ini gereja di Irlandia sangat terguncang akibat krisis pelecehan seksual terhadap anak-anak. Sebagai tanda keprihatinan saya yang dalam, saya telah menulis sepucuk surat pastoral yang bakal dapat memulihkan situasi yang menyakitkan ini," katanya.

"Saya minta Anda semua untuk membaca surat itu dengan hati yang lapang dan dengan semanagt keyakinan. Harapan saya adalah bahwa hal itu akan membantu proses pertobatan, penyembuhan dan pembersihan diri," ujar Paus Benediktus.

Surat kepada rakyat rakyat Irlandia, yang merupakan pertama kali dalam sejarah kepausan itu menitikberatkan pada kasus paedofilia, menyusul laporan-laporan yang menyudutkan pemerintah Irlandia menyangkut pelecehan terhadap anak oleh pendeta di Keuskupan Dublin.

Laporan Murphy, yang dipublikasikan pada November mengungkapkan bahwa gereja di Irlandia "secara jelas" mendiamkan kasus pelecehan anak di Keuskupan Dublin dari tahun 1975 hingga 2004, dan menerapkan kebijakan "jangan bertanya, jangan mengatakan."

Meskipun surat Paus Benediktus ditujukan kepada rakyat Irlandia, namun berdampak pula bagi skandal paedofilia di sejumlah negara Eropa termasuk Jerman.

Dikutip dari Yahoo

43 komentar:

camera cell phone mengatakan...

yah ... memang kasihan anak kecil itu

toko online mengatakan...

untung semua ini bisa diungkap

Bukan Sekedar Blogger Bertuah-TUKIRAN mengatakan...

good banget infonya...terima kasih udah share...semangat selalu....dan sebagai sarana silaturahim, saya sudah pasang link blog ini di blogroll "sahabat-sahabat terbaikku" di sidebar kiri blog saya...tukeran link ya,untuk persahabatan...semangat selalu

abil mengatakan...

lam kenal yaw???
artikel nya keren2???

frans mengatakan...

sudah seharusnya paus meminta maaf

sekedar curhat mengatakan...

slam kenal... nice blog.

Anonim mengatakan...

makasih infonya sob

Download Naruto Manga Komik Bahasa Indonesia mengatakan...

itulah sob coba aja dipos

Website Informasi Online mengatakan...

ada yg tau

aku mau baca dulu ijin

Imoel mengatakan...

ikut bersimpati terhadap anak-anak pelecehan seksual

anna mengatakan...

jika salah, aku mo minta maaf saja beratnya bukan main. butuh rendah hati, memang, dalam doa.

henrietta mengatakan...

maaf yang benar-benar maaf.
benar kalau orang bilang: sangat sulit dilakukan.

Gema Angkasa mengatakan...

fuih...info yang bagus..bisa nambah wawasan, visit http://margi-rekaos.blogspot.com semua tentang dlingo, belum pernah dengar kan?

Media Pembelajaran mengatakan...

Pendeta bukan Malaikat, seharusnya mereka menikah...untuk melampiaskan nafsu mereka,

buret mengatakan...

nice post, salam kenal sob. visit balik ya, thanks

teddytrump mengatakan...

it's a shame!

Irawan mengatakan...

Wow sebuah tindakan besar untuk membesarkan hati anak2...

busana muslim mengatakan...

kasihan yah

uphy mengatakan...

Bukan profesi pendetanya yg bejat, melainkan pribadinya. Ini yang harus ditanamkan sebelum melayani publik

joe mengatakan...

salam kenal sobat, kunjungan pertama ...

Rebana, Kompang mengatakan...

harus hati2 kepada semua pemuka agama dalam sikap dan perbuatannya, sehingga kalau salah lanhkah bisa menodai agama yang di bawanya,

dwi mengatakan...

wih kasian yak jadi tercemar gt.

zahra mengatakan...

semoga yang salah jadi benar,, dan uang benar gak jadi salah..

Dwi mengatakan...

kasian ank yang dilecehin yak

starluvhie mengatakan...

minta maap tok ng cukup na...

reza_uii mengatakan...

nice info...
keep posting ya !!!

YM INVISIBLE DETECTOR mengatakan...

hmmm,, Smua manusia adalah pendosa.

sewa mobil mengatakan...

artikelnya bagus, dan semoga kejadian ini tidak ada lagi, terima kasih

Download Ebook Gratis mengatakan...

mantab gan infonya :)

joe mengatakan...

hm, dilaporkan sama kak seto saja he he...

d'amateur mengatakan...

kasihan juga anak-anak tak berdosa menjadi korban syahwat...

grosir bAJu musliM mengatakan...

sip sudah minta maaf

SEO Service mengatakan...

sudah seharusnya memang paus meminta maaf..
hmm semoga tidak terulang lagi kejadian seperti ini, kasihan sekali kalau anak2 selalu menjadi korban dari pelecehan..

Heri Fauzan Suheri mengatakan...

Orang-orang yang kita kenal dekat dengan tuhan. Qo bisa ya melakukan perbuatan yang memalukan seperti itu.

Fenomena apakah ini?

Salam kenal...
Refleksi Calon Proses Engineer

Ego State Therapy mengatakan...

Memang tragis banget zaman2 seekarang.. Makin lama makin kacau.. Pantas deh Paus minta maaf..
artikel yang bagus nih..

obat-pengobatanalami.com mengatakan...

mudah mudahan di kita tidak demikian,anak2 perlu kita bimbing dan lindungi

obat-pengobatanalami.com mengatakan...

mudah2an di kita tidak terjadi,anak2 butuh perlindungan dan kasih sayang

gunar mengatakan...

ternyata...susah mencari manusia yang bersih
Buat yg mo tukeran link bs hub blog ku http://awalkerlegend.blogspot.com
Tks ya.

Multi Blogging mengatakan...

Terimakasih mas buat infonya... sukses selalu

odon mengatakan...

akhir zaman

Aku Bicara mengatakan...

Kenapa Paus yang minta maaf ya?

bangesad mengatakan...

dunia makin aneh, kasian anak-anak

obat asam urat mengatakan...

artikelnya bagus sekli gan

memang jaman sekarang ini sudah kacau,,, salam kenal aja mas